Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Timnas Indonesia vs Vietnam: Efek Instan Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Tak akan Muncul

Timnas Indonesia tak akan bisa menurunkan dua pemain naturalisasi teranyarnya, Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen pada laga pertama.

Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Timnas Indonesia vs Vietnam: Efek Instan Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Tak akan Muncul
Instagram @thomhaye
Pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Thom Haye saat membela SC Heerenven. Haye dan Oratmangoen tak akan bisa membela Timnas Indonesia di laga pertama melawan Vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kamis (21/3/2024). 

TRIBUNNEWS.COM - Timnas Indonesia akan menjalani laga pertama melawan vietnam di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kamis (21/3/2026) di Stadion Gelora Bung Karno pukul 20.30 WIB.

Sayangnya Timnas Indonesia tak akan bisa merasakan efek instan dari proyek naturalisasi teranyar.

Tentu saja yang dimaksud adalah Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen.

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong tak akan bisa menurunkan Thomas Haye dan Ragnar Oratmangoen pada laga pertama ini.

Pasalnya pengambilan sumpah yang dilakukan Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen terlalu dekat dengan hari pertandingan Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Pemain Bhayangkara FC, Witan Sulaeman saat membela Timnas Indonesia
Pemain Bhayangkara FC, Witan Sulaeman saat membela Timnas Indonesia (Instagram @witansulaiman)

Untuk itu, STY harus menemukan pengganti Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen.

Absennya Thom dan Ragnar dikonfirmasi langsung oleh PSSI.

Berita Rekomendasi

Melalui situs resmi mereka, PSSI mengabarkan absennya kedua pemain yang juga berdarah Belanda tersebut.

"Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen belum bisa diturunkan (untuk leg pertama)," tulis PSSI dalam laman resminya.

"Kedua pemain yang baru saja diambil sumpahnya itu baru bisa bermain saat laga away di Hanoi," sambung mereka.

Baca juga: Nyawa Timnas Indonesia Masih Ada, Lolos Putaran Ketiga Asal Mampu Tumbangkan Vietnam

Sebagaimana disebutkan, Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen baru akan bisa diturunkan pada laga kedua.

Nahas, keduanya tak dapat membela Timnas Indonesia di SUGBK nanti.

Adapun alasan lainnya adalah keduanya harus berpindah federasi terlebih dahulu dari KNVB (Belanda) ke PSSI (Indonesia), agar bisa bermain bersama skuad Garuda.

Namun PSSI akan mengupayakan baik Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen bisa bermain saat melawan Vietnam di di My Dinh Stadium, Hanoi.

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
12
10
1
1
24
8
16
31
2
Man. City
12
7
2
3
22
17
5
23
3
Chelsea
12
6
4
2
23
14
9
22
4
Arsenal
12
6
4
2
21
12
9
22
5
Brighton
12
6
4
2
21
16
5
22
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas