Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Daftar Harga Pasar Pemain Bek Kiri Timnas Indonesia: Pratama Arhan vs Calvin Verdonk

Pratama Arhan dan Calvin Verdonk memanaskan bursa pemain termahal yang dimiliki oleh pemain Timnas Indonesia. Siapa pemenangnya simak di sini.

Penulis: Bayu Satriyo Panegak
Editor: Dwi Setiawan
zoom-in Daftar Harga Pasar Pemain Bek Kiri Timnas Indonesia: Pratama Arhan vs Calvin Verdonk
Instagram Calvin Verdonk dan Pratama Arhan
Kolase foto dua pemain Timnas Indonesia, Calvin Verdonk dan Pratama Arhan. 

Sedangkan Nathan Tjoe-A-On bersama Swansea City ditafsir senilai Rp 6,08 miliar.

Maka Calvin Verdonk memimpin jauh di antara pemain Timnas Indonesia lainnya.

Kini, Calvin Verdonk tinggal menunggu waktu debutnya bersama Timnas Indonesia.




Pemain berusia 27 tahun dipastikan bisa tampil untuk memperkuat Timnas Indonesia melawan Filipina dalam partai pamungkas grup F Kualifikasi Piala Dunia 2026, Rabu (12/6/2024) mendatang.

Kepastian tersebut telah disampaikan oleh Ketua Umum (Ketum) PSSI Erick Thohir.

"Berbagai pihak membantu prosedur Calvin Verdonk untuk segera memperkuat Timnas Indonesia," buka Erick Thohir dilansir melalui laman PSSI (5/6/2024).

"Saya apresiasi proses persetujuan yang dilakukan FIFA."

BERITA TERKAIT

"Meski keputusan penampilan ada di tangan pelatih, tapi saya pastikan Verdonk sudah siap bertanding saat melawan Filipina," tutup pria sekaligus Menteri BUMN tersebut.

Dengan demikian, kans Verdonk untuk mencatatkan debut akan segera terealisasi dalam waktu mendatang.

caption: Calon pemain naturalisasi, Calvin Verdonk usai menjalani latihan bersama Timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat (31/5/2024). Tribunnews/Abdul Majid
caption: Calon pemain naturalisasi, Calvin Verdonk usai menjalani latihan bersama Timnas Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Jumat (31/5/2024). Tribunnews/Abdul Majid (Tribunnews/Abdul Majid)

(Tribunnews.com/Bayu Panegak)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Terkait

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas