Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Piala Presiden 2024 Jadi Kesempatan Zahaby Gholy Naik Level Bareng Persija Jakarta

Zahaby Gholy mendapatkan kesempatan merasakan bermain di level senior di Persija Jakarta untuk turnamen pramusim Piala Presiden 2024..

Penulis: Arif Tio Buqi Abdulah
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
zoom-in Piala Presiden 2024 Jadi Kesempatan Zahaby Gholy Naik Level Bareng Persija Jakarta
Tribunnews/Sina
Pesepak bola Timnas Indonesia, Muhammad Zahaby Gholy (tengah) menggiring bola dalam pertandingan Timnas Indonesia vs Vietnam pada ajang ASEAN U-16 (Piala AFF) Boys Championship 2024 di Stadion Manahan, Solo, Rabu (3/7/2024) sore. TRIBUNNEWS/Muhammad Nursina 

Keduanya adalah Aditya Warman, Jehan Pahlevi. Untuk Aditya Warman merupakan pemain yang biasa mengisi lini tengah, sedangkan Jehan di posisi depan.

Persija sendiri berada di Piala Presiden tergabung di grup B bersama Arema FC, Bali United dan Madura United.

Madura United akan menjadi lawan perdana di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Minggu (21/7/2024). Selanjutnya menyusul menghadapi Arema (24/7/2024) dan tuan rumah Bali United (26/7/2024).

Baca juga: Serba Salah Menyikapi Piala Presiden 2024, Persija Pernah Bersuara, Kini Giliran Persib

Berikut skuad Persija di Grup B Piala Presiden 2024:

Kiper:

1. Andritany Ardhiyasa

2. Cahya Supriadi

BERITA TERKAIT

3. Adre Arido

Belakang:

4. Ondrej Kudela

5. Rizky Ridho

6. Muhammad Ferarri

7. Akbar Arjunsyah

8. Dia Syayid

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas