Prediksi Skor Belgia vs Israel di UEFA Nations League: Misi Kebangkitan Romelu Lukaku Cs
Prediksi Skor Belgia vs Israel pada laga perdana Grup 2 UEFA Nations League, Sabtu (7/9/2024) dini hari WIB. Misi kebangkitan Romelu Lukaku Cs.
Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
Dari segi head to head, Belgia juga punya rekor bagus atas Timnas Israel.
Kedua tim ini terhitung sudah bertemu sebanyak 7 kali. Hasilnya, Belgia sanggup merebut 6 kemenangan, lalu satu laga lainnya menjadi milik Israel.
Menarik dinantikan, mampukah Belgia bangkit dan mengalahkan Israel dini hari nanti.
Prediksi Skor
Sports Mole: Belgia 2-0 Israel
Sportskeeda: Belgia 2-0 Israel
Tribunnews: Belgia 3-0 Israel
Prediksi Susunan Pemain
- Belgia (4-2-3-1)
Koen Casteels (GK); Timothy Castagne, Wout Faes, Zeno Debast, Arthur Theate; Amadou Onana, Youri Tielemans; Kevin De Bruyne, Jeremy Doku, Dodi Lukebakio; Lois Openda.
Pelatih: Domenico Tedesco
- Israel (4-3-3)
Yoav Gerafi (GK); Eli Dasa, Idan Nachmias, Raz Shlomo, Denny Gropper; Neta Lavi, Dor Peretz, Mohammad Abu Fani; Oscar Gloukh, Manor Solomon, Tai Baribo.
Pelatih: Ran Ben Shimon
Head to Head
14/10/15 Belgia 3-1 Israel (Kualifikasi Euro)
01/04/15 Israel 0-1 Belgia (Kualifikasi Euro)
19/01/88 Israel 2-3 Belgia (Persahabatan)
15/11/79 Israel 1-0 Belgia (Persahabatan)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.