Jadwal Siaran Langsung Bahrain vs Timnas Indonesia: Menanti Debut Mees Hilgers & Eliano Reijnders
Jadwal Siaran Langsung Bahrain vs Timnas Indonesia pada lanjutan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.
Penulis: Hafidh Rizky Pratama
Editor: Dwi Setiawan
Karena itu wewenang dari pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong.
Yang jelas, saat ini Mees Hilgers dan Eliano Reijnders sudah eligible untuk bisa bermain bersama Timnas Indonesia.
"Mees dan Eliano, kita akan lihat seperti apa (kondisinya)," ujar Sumardji.
"Kita tidak bisa menyampaikan baru gabung terus ditanya masuk line-up apa tidak."
"Yang pasti akan dilihat (kondisinya) selama 2-3 hari ini."
"Tapi keduanya sudah (eligible) main lawan Bahrain," jelas Sumardji.
Jadwal Siaran Langsung Bahrain vs Timnas Indonesia
Laga: Bahrain vs Timnas Indonesia
Lokasi: Bahrain National Stadium
Hari & tanggal: Kamis, 10 Oktober 2024
Waktu: 23.00 WIB
Siaran langsung: RCTI (>>Link<<)
Live streaming: Vision+ (>>Link<<)
Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Gilas Bahrain
Berdasarkan perhitungan dari Football-ranking.com, kemenangan atas Bahrain akan membuat Timnas Indonesia ketambahan +16,89 poin.
Tambahan poin tersebut akan membuat Timnas Indonesia memiliki total 1.141,06 poin.