Sorotan Timnas Indonesia vs Jepang Babak I: Titik Pembeda Garuda dan Samurai Biru Ada di Efektivitas
Efektivitas permainan menjadi pembeda hasil babak pertama Timnas Indonesia vs Jepang, Jumat (15/11/2024).
Penulis: Guruh Putra Tama
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
Twitter @timnasindonesia
Pemain Timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen, berduel dengan pemain Jepang di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Jumat (15/11/2024).
Gol tersebut dianggap sebagai gol bunuh diri dari Justin Hubner.
Indonesia 0-2 Jepang
Tak berselang lama, Jepang menggandakan keunggulan menjadi 0-2 melalui gol Takumi Minamino (40').
Kerjasama satu dua di dalam kotak penalti Indonesia membuat lini pertahanan yang dikawal Jay Idezes keteteran.
Dari skema serangan terbuka, bola yang diterima Minamino diselesaikan dengan mudah menjadi gol kedua Jepang.
(Tribunnews.com/Guruh/Tio)
Berita Rekomendasi