Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Kabar Soal Bocornya Samsung Galaxy S20 Series, Ini Spesifikasi Kameranya

Beberapa hari terakhir telah bocor informasi terbaru terkait Samsung Galaxy S20, S20 Plus, hingga S20 Ultra. Ini Bocorannya

Editor: Muhammad Renald Shiftanto
zoom-in Kabar Soal Bocornya Samsung Galaxy S20 Series, Ini Spesifikasi Kameranya
The Verge
Bocoran foto ungkap nama Galaxy S20 

Kamera telephoto di Galaxy S20+ diprediksi memiliki kemampuan 3 kali optical zoom dan total 30 kali optical zoom.

Sementara untuk kamera depan, seri Galaxy S20 diprediksi menggunakan kamera dengan resolusi 10 MP seperti pada Galaxy S10 dan Note 10.

Dari bocoran video, tampak juga beberapa fitur baru, seperti Smart Angle Selfie, yang akan menyesuaikan obyek yang lakukan selfie dengan otomatis mengubah antara lensa wide dan normal.

 
Fitur baru kamera depan Galaxy S20

Ada hal menarik yang ditemukan XDA Developers, bahwa di pengaturan video mampu merekam hingga 8K pada 30 fps.

Selain itu, perekaman mode 4K pada 60 fps dapat dilakukan dengan kamera depan dan kamera belakang.

Berita Rekomendasi

Fitur baru lainnya adalah Single Take Photo, mode ini akan mengambil foto dan video hanya dengan usapan di layar oleh pengguna.

Artikel ini telah tayang di Nextren dengan judul "Bocoran Spesifikasi Kamera Samsung Galaxy S20, S20 Plus dan S20 Ultra"

Sumber: Nextren.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas