Begini Cara Mudah Menjawab Soal Matematika, Gunakan 3 Aplikasi Berikut Ini!
Simak Begini Cara Mudah Menjawab Soal Matematika, Gunakan 3 Aplikasi Berikut Ini!
Penulis: Lanny Latifah
Editor: Citra Agusta Putri Anastasia
TRIBUNNEWS.COM - Simak cara mudah menjawab soal matermatika hanya dengan menggunakan aplikasi.
Belajar dari rumah dan work from home kini telah diterapkan di Indonesia.
Hal tersebut terjadi dikarenakan untuk membantu mengurangi risiko penyebaran Covid-19.
Namun, skema belajar dari rumah dinilai sangat kurang maksimal, karena siswa sulit memahami materi pembelajaran.
Tak jarang siswa mencari alternatif lain, misalnya seperti pencarian di Google maupun aplikasi untuk membantu menyelesaikan tugas sekolahnya.
Lantas bagaimana jika siswa ingin menjawab soal matematika dengan menggunakan aplikasi?
Berikut ini 3 aplikasi untuk menjawab soal matematika dengan mudah, dikutip dari Nextren, Minggu (13/9/2020).
Baca: Cara Upgrade GoPay Plus dengan Mudah, Siapkan Kartu Identitas hingga Cek Status Upgrade Akun
Baca: Cara Berlangganan Disney Plus Hotstar, Dapat Ditonton di TV!
Pertama adalah MyScript Calculator yang bisa Anda download secara gratis di Google Play Store.
Penggunaan aplikasi ini cukup unik karena Anda tidak perlu mengetik menggunakan keyboard seperti saat mengetik pesan.
Anda bisa menggunakannya dengan cara mencorat-coret layar smartphone sesuai keinginan.
Nantinya, aplikasi akan segera mendeteksi dan menampilkan hasil perhitungan.
Namun, MyScript Calculator hanya bisa digunakan untuk soal-soal matematika dasar, seperti eksponensial, trigonometri, dan algoritma.
2. MalMath