Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Techno

Besok, Ponsel Black Market Akan Diblokir, Ini Cara Cek Nomor IMEI Ponsel di imei.kemenperin.go.id

Pelaksanaan aturan pemblokiran ponsel BM akan dimulai Selasa (15/7/2020) besok. Ini cara mengecek IMEI di ponsel terdaftar di imei.kemenperin.go.id,

Penulis: Sri Juliati
Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Besok, Ponsel Black Market Akan Diblokir, Ini Cara Cek Nomor IMEI Ponsel di imei.kemenperin.go.id
Tangkap Layar Xiaomi/imei.kemenperin.go.id
Pelaksanaan aturan pemblokiran ponsel BM akan dimulai Selasa (15/7/2020) besok. Ini cara mengecek IMEI di ponsel terdaftar di imei.kemenperin.go.id, 

Cara ini dapat digunakan untuk semua jenis dan merek ponsel.

Termasuk iPhone, Vivo, Xiaomi, Samsung, Oppo, Nokia, dan lainnya.

Caranya, Anda hanya perlu masuk ke menu dialer HP.

Cara Cek IMEI di HP
Cara Cek IMEI di HP (Tangkap Layar Xiaomi)

Kemudian, ketikkan *#06# lalu tekan tombol call atau panggil.

Cara Cek IMEI di HP
Cara Cek IMEI di HP (Tangkap Layar Xiaomi)

Untuk ponsel Xiaomi Redmi Note 7, setelah mengetik *#06# nomor IMEI akan muncul tanpa menekan ombol call atau panggil.

Cara Cek IMEI di HP
Cara Cek IMEI di HP (Tangkap Layar Xiaomi)

Lalu, secara otomatis, informasi mengenai nomor IMEI ponselmu akan muncul.

Cara Cek IMEI di HP
Cara Cek IMEI di HP (Tangkap Layar Xiaomi)

2. Cara Cek IMEI lewat menu setting

BERITA REKOMENDASI

Cara kedua yang bisa dipakai lewat menu Setting yang ada di setiap ponsel.

Buka menu Setting pada ponsel.

Cara Cek IMEI di HP
Cara Cek IMEI di HP (Tangkap Layar Xiaomi)

Lalu pilih Tentang Telepon atau About Phone (Beberapa merek lain, terlebih dahulu harus masuk ke System > About Phone).

Cara Cek IMEI di HP
Cara Cek IMEI di HP (Tangkap Layar Xiaomi)

Sementara pada ponsel Xiaomi Redmi Note 7, setelah masuk ke Tentang Telepon lalu pilih Keseluruhan Spesifikasi.

Cara Cek IMEI di HP
Cara Cek IMEI di HP (Tangkap Layar Xiaomi)

Untuk mengetahui IMEI di HP, pilih Status yang memuat info nomor telepon, sinyal, termasuk IMEI.

Cara Cek IMEI di HP
Cara Cek IMEI di HP (Tangkap Layar Xiaomi)

Di Status, lantas muncul nomor IMEI yang bisa kamu cek.

Cara Cek IMEI di HP
Cara Cek IMEI di HP (Tangkap Layar Xiaomi)

Setelah mengetahui IMEI ponsel, kamu bisa langsung mengecek apakah nomor IMEI itu terdaftar di Kemenperin atau tidak.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas