Olimpiade Paris 2024
Olimpiade Paris 2024 merupakan edisi ke-33 dari ajang olahraga internasional Olimpiade Musim Panas. Acara ini akan diadakan di Paris, Prancis, dari tanggal 26 Juli sampai dengan 11 Agustus 2024. Paris terpilih sebagai tuan rumah setelah mengalahkan Los Angeles dalam proses penawaran pada tahun 2017, menjadikan ini kali ketiga Paris menjadi tuan rumah Olimpiade setelah edisi 1900 dan 1924.
Dengan semangat "Games Wide Open," Olimpiade Paris 2024 bertujuan untuk merayakan inklusivitas dan keragaman, mengajak seluruh dunia untuk berbagi dalam semangat olahraga dan persatuan global.
Kata Thierry Henry saat Memprediksi Laga Final Lawan Tim Matador, Sulit Lawan Spanyol
Pelatih Timnas Prancis U23, Thierry Henry memprediksi laga final kontra Spanyol pada Jumat (9/8) nanti akan berjalan sangat sulit.
Selengkapnya ⟶Jean-Philippe Mateta Bawa Prancis Menang 3-1 Atas Mesir, Lolos ke Final Olimpiade, Hadapi Spanyol
Lagi-lagi Jean-Philippe Mateta. Striker berusia 27 tahun yang tadinya biasa-biasa ini kembali menjadi bintang
Selengkapnya ⟶Tim Badminton Indonesia Jadi Korban Pencurian di Paris, Uang Hampir Rp1 Miliar Raib
Tim badminton Indonesia di Olimpiade Paris 2024 mengalami insiden pencurian, uang senilai Rp950 juta hilang digondol maling.
Selengkapnya ⟶Ishikawa Trending Twitter, Kapten Timnas Voli Putra Jepang Menangis Frustrasi di Olimpiade 2024
Yuki Ishikawa trending twitter di Indonesia setelah menangis di Olimpiade Paris 2024 karena gagal membawa tim voli putra Jepang lolos ke semifinal.
Selengkapnya ⟶Label Mentereng Viktor Axelsen untuk Lakshya Sen, Masa Tunggu 4 Tahun Jadi Medali Emas
Viktor Axelsen memuji Lakshya Sen sebagai calon peraih medali emas di Olimpiade mendatang setelah berhadapan dengannya di Paris 2024.
Selengkapnya ⟶Spanyol Menjemput Kejayaan di Olimpiade Paris 2024, Kepingan Puzzle Terakhir La Furia Roja
Kelolosan Spanyol ke final Olimpiade Paris 2024 seakan membuat La Roja kian dekat menjemput kejayaannya di dunia sepak bola.
Selengkapnya ⟶An Se-young Kecewa Berat, Emas Olimpiade Paris 2024 jadi Awal Perpisahan dengan Korea Selatan
An Se-young kecewa berat dengan perlakuan pelatnas badminton Korea Selatan selama dirinya mengalami cedera menjelang tampil di Olimpiade Paris 2024.
Selengkapnya ⟶Wakil Indonesia Sempat Dirugikan di Olimpiade Paris 2024, Desak Made Korban Eror Perangkat Laga
Eror atau kerusakan sempat terjadi pada alat pengukur waktu yang digunakan di cabor panjat dinding wanita yang merugikan Desak Made Rita Kusuma Dewi.
Selengkapnya ⟶Update Medali Olimpiade Paris 2024 Pagi Ini: China & AS Saling Kudeta, Malaysia di Atas Indonesia
Berikut update perolehan medali Olimpiade Paris 2024 hari ini, Selasa (6/8/2024) jam 07.00 WIB. China & AS saling kudeta, Malaysia di atas Indonesia.
Selengkapnya ⟶Daftar Lengkap Peraih Medali Badminton Olimpiade 2024: China Berjaya, An Se-young Happy Ending
Berikut ini daftar lengkap peraih medali Olimpiade Paris 2024 cabor badminton dari lima sektor berbeda. China berjaya, An Se-young happy ending.
Selengkapnya ⟶Jadwal Kontingen Indonesia di Olimpiade Paris 2024 Hari Ini: Panjat Dinding Putra Gantian Beraksi
Indonesia akan menurunkan wakilnya di cabang olahraga panjat dinding putra dalam jadwal Olimpiade Paris 2024 hari ini, Selasa (6/8/2024).
Selengkapnya ⟶Jadwal Final Sepak Bola Olimpiade Paris 2024: Tuan Rumah Menyala, Prancis vs Spanyol Rebutan Emas
Simak jadwal final sepak bola Olimpiade Paris 2024 yang bakal mempertemukan Prancis vs Spanyol, Jumat (9/8/2024) jam 23.00 WIB.
Selengkapnya ⟶Rekap Hasil Sepak Bola Olimpiade Paris 2024: Kejutan Maroko Dihentikan Spanyol, Prancis ke Final
Spanyol dan Prancis akan bertemu di final cabor sepak bola Olimpiade Paris 2024 setelah mengalahkan lawan masing-masing di babak semifinal.
Selengkapnya ⟶Bagan Semifinal Voli Putra Olimpiade Paris 2024: Polandia Hapus Kutukan, Italia Comeback atas Jepang
Polandia dan Italia dipastikan mengisi bagan semifinal voli Olimpiade Paris 2024 setelah menang hari ini, Senin (5/8/2024).
Selengkapnya ⟶Hasil Final Badminton Olimpiade Paris 2024: Axelsen Juara, Thailand Lebih Mending daripada Indonesia
Hasil final badminton tunggal putra Olimpiade Paris 2024, Viktor Axelsen (Denmark) berhasil keluar sebagai juaranya, Senin (5/8/2024) malam WIB.
Selengkapnya ⟶Momen He Bing Jiao Bawa Lambang Spanyol Saat Penyerahan Medali Olimpiade Paris 2024, Hormati Marin
Saat penyerahan medali Olimpiade Paris 2024, He Bing Jiao terlihat membawa gambar bendera Spanyol sebagai bentuk penghormatan untuk Carolina Marin.
Selengkapnya ⟶Kabar Olimpiade Paris 2024, Dua Wanita Atlet Panjat Tebing Indonesia Lolos ke Babak Perempat Final
Desak Made Rita Kusuma Dewi berhasil lolos ke babak perempat final Olimpiade 2024 setelah mengalahkan lawan-lawan mereka di banak penyisihan
Selengkapnya ⟶Bulutangkis Cuma Raih Satu Perunggu di Olimpiade 2024, PBSI Bakal Evaluasi Besar-besaran
PBSI disebut Fadil akan melakukan berdiskusi dan melakukan evaluasi secara menyeluruh terhadap hasil yang diraih bulutangkis di Olimpiade Paris 2024.
Selengkapnya ⟶Hasil Badminton Olimpiade Paris 2024: Comeback, Lee Zii Jia Rebut Medali Perunggu dari Lakshya Sen
Hasil perebutan medali perunggu badminton tunggal putra Olimpiade Paris 2024, Lee Zii Jia wakil Malaysia keluar sebagai pemenangnya, Senin (5/8/2024).
Selengkapnya ⟶Hasil Panjat Tebing Olimpiade Paris 2024: Desak Made dan Rajiah Sallsabillah Lolos ke Perempat Final
Hasil panjat tebing Olimpiade Paris 2024, Desak Made dan Rajiah Sallsabillah lolos ke perempat final nomor Women's Speed, Senin (5/8/2024).
Selengkapnya ⟶Klasemen Perolehan Medali Olimpiade Paris 2024 Terbaru: China Nomor 1, Indonesia Sejajar Portugal
Update klasemen perolehan medali Olimpiade Paris 2024. Di mana China masih mempimpin, sedangkan Indonesia sejajar dengan Portugal, Senin (5/8) malam.
Selengkapnya ⟶Impian An Se-young Terwujud di Olimpiade Paris 2024, Perjuangan Pantang Menyerah Berbuah Medali Emas
Impian An Se-young akhirnya berhasil terwujud dengan raihan medali emas Olimpiade Paris 2024.
Selengkapnya ⟶Hasil Final Tunggal Putra Badminton Olimpiade Paris 2024: Viktor Axelsen Samai Rekor Lin Dan
Hasil final tunggal putra badminton Olimpiade Paris 2024, membuat Viktor Axelsen menyamai rekor Lin Dan usai keluar sebagai juara, Senin (5/8/2024).
Selengkapnya ⟶Live Hasil Final Tunggal Putra Badminton Olimpiade Paris 2024, Axelsen vs Kunlavut, Pantau Lewat HP
Live hasil final cabor olahraga badminton Olimpiade Paris 2024 pada sektor tunggal putra, dijadwalkan mulai pada pukul 19.30 WIB, Senin (5/8/2024).
Selengkapnya ⟶Daftar Peraih Medali Emas Tunggal Putri Olimpiade: An Se-young Lanjutkan Tren Unggulan Teratas
An Se-young keluar sebagai juara tunggal putri badminton Olimpiade Paris 2024 dan berhak atas medali emas, Senin (5/8/2024).
Selengkapnya ⟶Profil Novak Djokovic: Petenis Peraih Medali Emas Olimpiade Paris 2024, Sejajar dengan Rafael Nadal
Profil Novak Djokovic yang merupakan petenis Serbia yang menarik untuk dibahas, terutama prestasinya yang berhasil menyamai rekor Rafael Nadal.
Selengkapnya ⟶Hasil Final Badminton Olimpiade Paris 2024: An Se-young Juara! Korea Tak Senasib dengan Indonesia
Hasil final badminton tunggal putri Olimpiade Paris 2024, An Se-young yang menjadi andalan Korea Selatan keluar sebagai juaranya, Senin (5/8/2024).
Selengkapnya ⟶Gregoria Ungkap Perasaanya setelah Raih Medali Perunggu Olimpiade Paris 2024, Bahagia Tapi Bingung
Pebulu tangkis Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung mengungkapkan perasaannya setelah meraih medali perunggu di Olimpiade Paris 2024.
Selengkapnya ⟶Atlet Panjat Tebing Indonesia Hari Ini Tampil di Olimpiade Paris 2024
tim panjat tebing Tim Indonesia siap tempur di Olimpiade Paris 2024 dan akan memulai pertandingannya pada babak kualifikasi dan penentuan unggulan
Selengkapnya ⟶Link Live Streaming Panjat Tebing Olimpiade Paris 2024 Hari Ini: Indonesia Main, Ada Desak & Rajiah
Link live streaming cabor panjat tebing Olimpiade Paris 2024 tersedia di dalam artikel ini, dua wakil Indonesia main, Senin (5/8/2024).
Selengkapnya ⟶