Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Ini Dia Wajah 10 Museum Dinosaurus Terbaik Dunia

Saat ini dinosaurus memang telah punah. Namun, keberadaannya selalu mengundang rasa ingin tahu banyak orang.

Editor: Mohamad Yoenus
zoom-in Ini Dia Wajah 10 Museum Dinosaurus Terbaik Dunia
CNN
Museum Dinosaurus 

Daya tarik utama dari museum ini adalah Supersaurus setinggi 106-kaki.

Wyoming Dinosaurus
Wyoming Dinosaur Center

Museum ini juga menampilkan kerangka Triceratops, Stegosaurus dan Velociraptor, serta archaeopteryx dalam segala macam pose yang dinamis.

7. Zigong Dinosaur Museum (Zigong, Tiongkok)

Museum dinosaurus di Zigong berdiri di atas situs penggalian fosil Dashanpu, sehingga memungkinkan pengunjung untuk melihat secara langsung dari sebuah situs penemuan fosil.

Zigong
Zigong Dinosaur Museum

Inilah yang menjadi daya tarik utama museum tersebut.

Museum ini memiliki 18 kerangka dinosaurus yang lengkap dari 200 spesies dari hasil penggalian.

8. Iziko Museum (Cape Town, Afrika Selatan)

Berita Rekomendasi

Iziko Museum menampilkan beberapa binatang prasejarah dari daerah Karoo. Museum ini menampilkan dinosaurus asli Afrika Selatan.

Museum dinosaurus
Iziko Museum

Anda dapat melihat T.Rex raksasa. Meskipun hanya fosil tiruan, ukuran rangka T. Rex yang begitu besar ini pasti pasti akan membuat pengunjung tercengang.

9. Jurassic Land (Istanbul, Turki)

Museum di Istanbul ini resmi dibuka pada tahun 2011. Sama seperti museum dinosaurus lainnya, Jurassic Land menampilkan fosil-fosil dinosaurus.

Museum dinosaurus
Jurassic Land

JurassicLand juga memiliki animatronik atau robot yang dibuat mirip dinosaurus, untuk menghibur pengunjung yang datang.

10. Fernbank Museum of Natural History (Atlanta, Amerika Serikat)

Museum dinosaurus di Atlanta ini memiliki rangka Argentinosaurus, sang karnivora purba raksasa.

Museum dinosaurus
Fernbank Museum of Natural History

Rangka ini bisa anda lihat di ruang pameran Mesozoikum, bersama Gigantosaurus karnivora yang besarnya menyaingi T. Rex.

Museum ini juga menampilkan zaman prasejarah Georgia melalui mural dan model dinosaurus.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas