Waspada! Lebih Baik Hindari 5 Makanan Pemicu Kanker Ini
Pola makan yang tak sehat dan mengonsumsi beberapa jenis makanan bisa memperbesar risiko kanker.
Editor: Aji Bramastra
TRIBUNNEWS.COM - Kanker masih menjadi momok bagi seluruh penduduk dunia.
Penyakit yang satu ini bisa dibilang sangat ganas karena menyebar cepat dan ada beberapa yang gejalanya sulit dideteksi.
Sebagian besar penyebab kanker adalah genetik dan gaya hidup, termasuk di dalamnya adalah pola makan.
Pola makan yang tak sehat dan mengonsumsi beberapa jenis makanan bisa memperbesar risiko kanker.
Kira-kira apa saja ya makanan yang memicu tercetusnya sel kanker dalam tubuh kita?
1. Daging merah
Segala daging-daging berwarna merah, mulai dari sapi, domba, kambing, sampai babi ternyata bisa menyebabkan kanker.
BERITA REKOMENDASI
Lanjut ke Halaman Berikutnya