Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Ingin Dekat dengan Tuhan, Pendeta Maxime Qavtaradze Tinggal di Atas Bukit Katskhi Pillar Sendirian

Maxime Qavtaradze, seorang pendeta Kristen memilih tinggal di atas tebing batu kapur yang terletak di Desa Katskji, sebuah desa di barat Georgia.

Editor: Wahid Nurdin
zoom-in Ingin Dekat dengan Tuhan, Pendeta Maxime Qavtaradze Tinggal di Atas Bukit Katskhi Pillar Sendirian
Instagram.com/@efraimpolicarpo dan @praveenraju909
Kolase pendeta Maxime dan Katskhi Pillar dari akun Instagram @efraimpolicarpo dan @praveenraju909 

Tribuntravel.com/Gigih Prayitno
TRIBUNNEWS.COM -
 Katkskhi Pillar adalah tebing tinggi batu kapur yang terletak di Desa Katskji, sebuah desa di sebelah barat Georgia.

Tebing dengan tinggi hampir 100 meter ini terlihat sangat mencolok karena berdiri sendiri dan terlihat lebih tinggi dibanding dengan dataran di sekitarnya.

Yang menarik perhatian adalah di atas tebing terdapat satu buah cottage yang menjadi satu tempat tinggal yang terletak di tebing tersebut.

Rumah itu dibangun oleh Maxime Qavtaradze, seorang pendeta Kristen dari aliran kepercayaan Stylites yang meyakini semakin tinggi suatu tempat maka semakin dekat tempat tersebut dengan Tuhan.

Halaman selengkapnya>>>

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas