Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Panduan Wisata Candi Borobudur, Simak Dulu Sebelum Liburan ke Sana

Candi Borobudur merupakan tempat wisata menarik yang berlokasi di Jalan Badrawati, Kecamatan Borobudur, Magelang, Jawa Tengah.

Editor: Ambar Purwaningrum
zoom-in Panduan Wisata Candi Borobudur, Simak Dulu Sebelum Liburan ke Sana
Capture YouTube
Candi Borobudur, Jawa Tengah 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut panduan lengkap liburan ke Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah.

Candi Borobudur merupakan tempat wisata menarik yang berlokasi di Jalan Badrawati, Kecamatan Borobudur, Magelang, Jawa Tengah.

Candi yang berbentuk seperti piramida berundak ini menjadi tempat wisata yang selalu ramai dikunjungi oleh wisatawan.

Untuk bisa ke Candi Borobudur, ada beberapa transportasi yang bisa kamu gunakan.

TONTON JUGA:

 Tarif Tiket Masuk Punthuk Mongkrong Magelang, Tempat Wisata Alam di Dekat Candi Borobudur

- Cara pergi ke Candi Borobudur:

Pesawat - Bandara Adisutjipto

Berita Rekomendasi

Jika kamu berasal dari luar kota dan ingin naik pesawat bisa memilih penerbangan dengan rute kota asalmu - Bandara Adisutjito.

Dari Bandara Adisutjipto kamu bisa naik shuttle bus untuk menuju Candi Borobudur.

Kamu akan turun langsung di depan pintu masuk Candi Borobudur tanpa harus naik kendaraan lagi.

HALAMAN SELANJUTNYA > > > >

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas