Fakta-fakta di Balik Pasar Malam Sekaten yang Tahun Ini Ditiadakan
Hajad Dalem Sekaten yang biasa diselenggarakan pada 3 November-10 November tahun ini dipastikan tanpa pasar malam.
Editor: Rizky Tyas Febriani
TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI GHOZALI
PERSIAPAN PASAR MALAM SEKATEN. Wahana permainan mulai dipasang di areal Alun-Alun Utara, kota Yogyakarta, Jumat (27/10/2017). Meskipun perayaan pasar malam Sekaten 2017 baru akan dibuka pada 10 November mendatang, namun sejumlah wahana permainan dan stan berjualan suadah mulai dipasang.
TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI
TRIBUNNEWS.COM - Hajad Dalem Sekaten 2019 yang biasa diselenggarakan pada 3 November-10 November tahun ini dipastikan tanpa pasar malam.
Hal ini disampaikan oleh Penghageng Kawedanan Hageng Punakawan Kridhamardawa Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat, KPH Notonegoro, Kamis (3/10/2019).
"Itu memang dawuh Dalem sebenarnya. Jadi Ngarso Dalem sempat dawuh alun-alun itu kalau setiap tahun dipakai pasar malam itu tidak pernah bisa bagus," ujar KPH Notonegoro.
Padahal pada tahun-tahun sebelumnya, Hajad Sekaten ini selalu dimeriahkan dengan pasar malam yang selalu dipenuhi oleh warga Jogja. Baca selengkapnya >>>
Baca: Beda Pasar Malam Perayaan Sekaten Solo dan Yogyakarta
Baca: 6 Hotel Murah Dekat Malioboro, Bisa Jadi Pilihan saat Liburan ke Jogja
Berita Rekomendasi