Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Simore Peak, Tempat Wisata Baru di Sulawesi Utara yang Populer Dikunjungi Turis Asing

Simore Peak merupakan tempat wisata yang terletak di Gunung Pilar, Jalan Perkebunan Desa Mokoditek, Kabupaten Bolaang Mongondow Utara.

Editor: Ambar Purwaningrum
zoom-in Simore Peak, Tempat Wisata Baru di Sulawesi Utara yang Populer Dikunjungi Turis Asing
Instagram/simore.peak
Simore Peak 

TRIBUNNEWS.COM - Pesona Sulawesi bukan hanya pantai, melainkan juga pemandangan perkebunan hingga pegunungan yang menyimpan keindahan dan bisa dijadikan destinasi saat berlibur di Sulawesi.

Satu destinasi yang bisa disambangi adalah Kabupaten Bolaang Mongondow Utara, Sulawesi Utara.

Destinasi tersebut memiliki pesona perbukitan tersembunyi, Simore Peak.

Simore Peak merupakan tempat wisata yang terletak di Gunung Pilar, Jalan Perkebunan Desa Mokoditek, Kabupaten Bolaang Mongondow Utara.  HALAMAN SELANJUTNYA > > > >

 Harga Tiket Masuk dan Jam Buka Lembang Park & Zoo, Tempat Wisata Baru yang Hits di Bandung

 Berlatar Belakang Gunung Panderman, Desa Bumiaji Dilirik untuk Tempat Wisata Baru di Batu

TONTON JUGA

Berita Rekomendasi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas