Kawasan Monas Batal Dibuka Kembali Hari Ini, Begini Penjelasannya
Meski pun Monas termasuk kawasan wisata yang direncanakan akan dibuka kembali pada hari Sabtu ini, Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, membatalkan.
Editor: Ambar Purwaningrum
TRIBUNNEWS.COM - Tunda dulu keinginan berwisata ke kawasan Monas (Monumen Nasional) pada akhir pekan ini.
Pasalnya, obyek wisata murah meriah bagi warga Jakarta itu masih tutup pada Sabtu (20/6/2020).
Meski pun Monas termasuk kawasan wisata yang direncanakan akan dibuka kembali pada hari Sabtu ini, Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan, membatalkannya pada Jumat (19/6).
“Berdasarkan instruksi pimpinan masih menunggu arahan selanjutnya, karena Monas masuk sebagai ring satu (area terbatas),” kata Kepala Unit Pengelola Kawasan (UPK) Monas, Isa Sianturi, saat dikonfirmasi pada Jumat sore. HALAMAN SELANJUTNYA > > > >
• Jelang Dibuka, Kawasan Wisata Monas Disemprot Disinfektan
• Selain Ancol, Monas dan Ragunan juga Tutup Sementara Akibat Virus Corona
TONTON JUGA