Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Cara Mudah Unggah Dokumen Penerbangan Lewat Aplikasi Travelation

PT Angkasa Pura II menciptakan aplikasi Travelation untuk pengecekan secara digital dokumen penerbangan penumpang pesawat

Editor: Arif Setyabudi Santoso
zoom-in Cara Mudah Unggah Dokumen Penerbangan Lewat Aplikasi Travelation
Kompas.com/Garry Lotulung
Penumpang saat tiba di terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Selasa (12/5/2020). PT Angkasa Pura II mengeluarkan tujuh prosedur baru bagi penumpang penerbangan rute domestik selama masa dilarang mudik Idul Fitri 1441 H di Bandara Internasional Soekarno-Hatta. 

TRIBUNNEWS.COM - PT Angkasa Pura II menciptakan aplikasi Travelation untuk pengecekan secara digital dokumen penerbangan penumpang pesawat di tengah pandemi Covid-19 ini.

Namun, aplikasi tersebut ini telah digunakan dalam rangka uji coba di 19 bandara yang dikelola PT Angkasa Pura II.

"Travelation pertama kali diuji coba di Bandara Soekarno-Hatta pada bulan lalu, dan kini sudah dilakukan uji coba di 19 bandara PT Angkasa Pura II," kata Direktur Utama PT Angkasa Pura II, Muhammad Awaluddin, Kamis (26/6/2020).

Menurut dia, penumpang pesawat menyambut baik Travelation lantaran membuat prosedur penerbangan yang ketat dapat dijalankan secara sederhana. HALAMAN SELANJUTNYA---------->>>>>>>>

 Jadwal Penerbangan Garuda Indonesia ke Korea dan Jepang Selama Bulan Juni 2020

 Daftar Penerbangan Garuda Indonesia ke Jawa dan Bali Selama Juni 2020

BERITA REKOMENDASI
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
berita POPULER
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas