Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sejarah Croffle, Camilan yang Kini Populer, Penyanyi Kang Min Kyun Menyukainya

Croffle belakangan ini jadi camilan populer di Jakarta. Bentuk dan rasanya berbeda-beda bergantung topping. Teksturnya memadukan renyah dan lembut.

Editor: Willem Jonata
zoom-in Sejarah Croffle, Camilan yang Kini Populer, Penyanyi Kang Min Kyun Menyukainya
metro.us
Croffle 

Tak hanya croffle manis, Lennox dan Cuisine de France juga menciptakan croffle gurih dengan bumbu saus ayam.

Populer di korea

Camilan croffle menjadi populer di Korea Selatan sejak video penyanyi Kang Min Kyung tayang di Youtube.

Pada video tersebut, Kang Min-Kyung menyebut croffle sebagai camilan favoritnya. 

Kepopuleran croffle tidak berhenti sampai di Korea Selatan. Di Malaysia dan Singapura juga sudah banyak dijumpai.

Sementara di Indonesia, croffle juga banyak dijajakan di kedai kopi dan bakery di Indonesia. Satu di antaranya di Croffella.

Peminatnya cukup banyak. Bahkan untuk mendapatkan camilan tersebut harus antre berjam-jam.

Berita Rekomendasi

"Jadi ini bisnis yang long lasting," ujar Diana, Marketing Croffle Kekinian @Croffella.

Dengan berbagai pilihan topping, croffle sangat cocok buat teman minum kopi atau ngobrol santai bersama teman-teman.

Cocok juga untuk sarapan ditemani susu. Bisa juga diberi aneka topping sesuai selera, misalnya matcha, kayu manis, blueberry,strawberry, bolognese, koreanchicken, dan lain lain.

Dalam rangka HUT ke-76 Kemerdekaan RI, Croffella memberikan harga special diskon sampai 50 persen untuk yang berniat bergabung sebagai mitra.

Croffella tidak meminta bagi hasil atau royalti, sehingga mitra berhak mendapatkan semua keuntungan dari penjualan di outletnya.

Penasaran info lebih lanjut, kunjungi website www.croffella.com.

"Atau hubungi saya di nomor 085796679357," tandas Diana.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas