Tribuners adalah platform jurnalisme warga. Untuk berkontribusi, anda bisa mengirimkan karya dalam bentuk berita, opini, esai, maupun kolom ke email: redaksi@tribunnews.com.
Konten menjadi tanggungjawab penulis dan tidak mewakili pandangan redaksi tribunnews.com.
Penolong yang Terjerat
Memperhatikan kinerja perekonomian tahun 2016, saya tidak terkesima juga tidak berdecak kagum.
Editor: Rachmat Hidayat
Padahal biaya belanja mereka makin menguras kantong karena kenaikan listrik dan BBM.
Atas dasar itulah saya memprediksi pertumbuhan ekonomi 2017 sulit lebih baik 2016. Kalaupun ada perbaikan kinerja, nyaris tidak memberi manfaat pembukaan lapangan kerja. Tidakkah hal itu merupakan kesinambungan pemiskinan struktural ? Jawabnya, ya.
Karena Pemerintah tidak mengubah struktur kepemilikan sumberdaya, produksi dan distribusi.
Sehingga kenaikan listrik dan BBM pada hakikatnya lebih menolong kinerja keuangan pemerintah dan konglomerat, namun tidak memperkuat daya beli masyarakat. Maka rakyat adalah penolong yang terjerat.