News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Dibebani Sentimen Negatif, Bursa Saham Asia-Pasifik Ambles

Penulis: Nur Febriana Trinugraheni
Editor: Hendra Gunawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Karyawan melihat pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI).Bursa saham Asia Pasifik turun tajam pada perdagangan hari ini, Senin (26/9/2022) karena sentimen negatif terus membebani pasar keuangan.

Won Korea Selatan berada di level terlemahnya sejak tahun 2009, diperdagangkan pada 1.423 melawan greenback.

Sementara itu Dolar Australia sedikit menguat menjadi 0,6532 dolar AS.

Imbal hasil Treasury AS melonjak karena pasar Asia jatuh

Imbal hasil Treasury AS 2 tahun naik lebih lanjut secara singkat menandai 4,3 persen, setelah mencapai level tertinggi baru dalam 15 tahun terakhir pada akhir pekan lalu menyusul kenaikan suku bunga terbaru Federal Reserve AS (The Fed)

Treasury 2 tahun diperdagangkan pada 4,2865 persen, sedangkan Treasury 5 tahun naik tipis menjadi 4,0678 persen.

Sementara Treasury 10 tahun bergerak naik dan diperdagangkan pada 3,7607 persen.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini