News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kredit Perbankan

KUR Bank BJB 2023 Dibuka, Bisa Pinjam Rp 500 Juta, Ini Syarat serta Cara Daftarnya

Penulis: Namira Yunia Lestanti
Editor: Garudea Prabawati
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat atau yang dikenal dengan nama Bank BJB resmi membuka penyaluran kredit usaha rakyat ( KUR) 2023.Dengan pinjaman mulai daridari Rp 1.000.000 Sampai Rp 500.000.000.

TRIBUNNEWS.COM - Bank Pembangunan Daerah Jawa Barat atau yang dikenal dengan nama Bank BJB resmi membuka penyaluran kredit usaha rakyat ( KUR) 2023.

Layanan ini dibuka untuk membantu pihak perorangan.

Hingga badan usaha dengan skala mikro kecil ataupun menengah yang ingin melakukan pinjaman modal kerja.

Plafon pinjaman yang ditawarkan Bank BJB beragam mulai dari Rp 1.000.000.

Sampai Rp 500.000.000 dengan tenor mulai dari 48 sampai dengan 84 bulan.

Seperti yang dilansir dari laman Bank BJB, ada lima jenis KUR yang disediakan oleh pemerintah untuk masyarakat.

Kelima jenis KUR meliputi pinjaman Super Mikro, Mikro, Kredit Kecil, KUR Penempatan Pekerja Migran Indonesia serta KUR Khusus.

1. KUR Super Mikro

Limit pinjaman ini adalah sebesar Rp 10.000.000 dengan tenor mulai dari 36 bulan.

Kemudian untuk biaya administrasi Rp 100.000 per fasilitas

2. KUR Mikro

Jenis pinjaman ini dipatok mulai dari Rp 10.000.000 hingga Rp 50.000 juta.

Sementara untuk biaya administrasi dibanderol Rp 100.000 per fasilitas.

3. KUR Kecil

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini