TRIBUNNEWS.COM - Berikut update data Covid-19 di seluruh dunia hingga Minggu (10/1/2021) pukul 10.00 WIB.
Menurut data dari worldometers.info, hingga kini tercatat sudah ada 90.077.446 kasus Covid-19 di seluruh dunia.
Sebanyak 64.463.359 di antaranya telah sembuh, sedangkan 1.934.813 lainnya meninggal dunia.
Negara dengan jumlah kasus terbanyak ditempati oleh Amerika Serikat dengan total 21.857.616 kasus.
Sementara itu, Republik Ceko menduduki posisi ke-20 negara dengan jumlah kasus terbanyak di dunia.
Baca juga: Pemerintah Jepang Siapkan 290 Juta Vaksin Covid-19 untuk Warganya
Baca juga: Wapres Apresiasi MUI Keluarkan Fatwa Halal Vaksin Sinovac. Sifatnya Masih Muallaq. Tunggu BPOM
Berikut rincian jumlah penderita Covid-19 di 20 negara di dunia.
Dunia
Total kasus: 90.077.446
Meninggal: 1.934.813
Sembuh: 64.463.359
Dalam perawatan: 23.679.274
1. Amerika Serikat
Total kasus: 22.699.938
Meninggal: 381.480
Sembuh: 13.393.078
Dalam perawatan: 8.925.380
2. India
Total kasus: 10.451.346
Meninggal: 151.048
Sembuh: 10.075.395
Dalam perawatan: 224.903
3. Brasil
Total kasus: 8.075.998
Meninggal: 202.657
Sembuh: 7.144.011
Dalam perawatan: 729.330
4. Rusia
Total kasus: 3.379.103
Meninggal: 61.381
Sembuh: 2.754.809
Dalam perawatan: 562.913
5. Inggris
Total kasus: 3.017.409
Meninggal: 80.868
Sembuh: 1.406.967
Dalam perawatan: 1.529.574
6. Prancis
Total kasus: 2.767.312
Meninggal: 67.599
Sembuh: 202.165
Dalam perawatan: 2.497.548
7. Turki
Total kasus: 2.317.118
Meninggal: 22.631
Sembuh: 2.190.047
Dalam perawatan: 104.440