Sedangkan, dosis lengkap atau dosis kedua sudah diterima 156.139.516 orang, mencapai 74.97 persen target.
Sementara, vaksin dosis ketiga atau vaksin booster telah diterima 18.070.929 orang atau mencapai 8.68 persen.
Berikut ini rincian capaian vaksinasi Covid-19, dikutip dari vaksin.kemkes.go.id:
Tenaga Kesehatan (Target 1.468.764)
- Dosis 1 : 2.022.791
- Dosis 2 : 1.961.265
- Dosis 3 : 1.447.046
Lanjut Usia (Target 21.553.118)
- Dosis 1 : 16.909.692
- Dosis 2 : 12.913.952
- Dosis 3 : 2.016.566
Baca juga: Sebaran 7.464 Corona 22 Maret 2022, Tertinggi Jawa Barat Sumbang 1.722, DKI Jakarta 1.012 Kasus
Baca juga: Kasus Covid-19 Tren Menurun, Tapi Jangan Buru-buru Ubah Status Jadi Endemi
Masyarakat Rentan dan Umum (Target 141.211.181)
- Dosis 1 : 111.100.674
- Dosis 2 : 87.430.561