TRIBUNNEWS.COM - Total kasus Covid-19 yang dilaporkan per Senin (6/2/2023) secara global mencapai 676.255.318.
Total yang sudah sembuh dari Covid-19 di seluruh dunia menyentuh angka 648.670.847.
Jumlah kematian akibat Covid-19 ada 6.772.099.
Kasus aktif di seluruh dunia masih ada 20.812.372.
Amerika Serikat mencatat kasus infeksi Covid-19 terbanyak di seluruh dunia, diikuti dengan India, Perancis, Jerman, dan Brasil.
Ini daftar 20 negara dengan infeksi virus corona terbanyak di dunia, seperti dikutip dari worldometers:
Baca juga: Gangguan COVID-19 Mereda di China, Pendapatan Perakit iPhone Foxconn Naik
Dunia
Total kasus: 676.255.318
Meninggal: 6.772.099
Sembuh: 648.670.847
Kasus aktif: 20.812.372
1. Amerika Serikat
Total kasus: 104.488.837
Meninggal: 1.136.313
Sembuh: 101.575.749
Kasus aktif: 1.776.775
2. India
Total kasus: 44.683.363
Meninggal: 530.745
Sembuh: 44.150.801
Kasus aktif: 1.817
3. Prancis
Total kasus: 39.533.323
Meninggal: 164.286
Sembuh: 39.288.720
Kasus aktif: 80.317
4.Jerman
Total kasus: 37.822.577
Meninggal: 166.128
Sembuh: 37.430.500
Kasus aktif: 225.949
5. Brasil
Total kasus: 36.868.946
Meninggal: 697.361
Sembuh: 35.953.131
Kasus aktif: 218.454
6. Jepang
Total kasus: 32.744.705
Meninggal: 69.477
Sembuh: 21.603.796
Kasus aktif: 11.071.432
Baca juga: Kemenkes Umumkan Hasil Survei Serologi, Antibodi Covid-19 Masyarakat Naik Hampir Tiga Kali Lipat
7. Korea Selatan
Total kasus: 30.263.261
Meninggal: 33.614
Sembuh: 29.894.362
Kasus aktif: 335.285