TRIBUNNEWS.COM, SANAA - Sebuah video amatir, yang merekam jenazah mantan presiden Yaman Ali Abdullah Saleh, dinaikan ke atas truk, beredar di dunia maya, Senin (4/12/2017).
Saleh diduga tewas akibat serangan milisi Houthi.
Saleh adalah pemimpin Yaman selama 3 dasawarsa.
Baca: Bandara Soetta Padat, Angkasa Pura II Siap Bangun Runway 3
Kepemimpinannya berakhir setelah tekanan rakyat dan politik menggulingkannya di tahun 2012.
Sebelumnya, Saleh mendukung kelompok Houthi.
Namun belakangan, Saleh membelot dan membangun hubungan dengan Saudi.
Baca: Visi Misi Calon Panglima TNI Diperdalam pada Uji Kelayakan dan Kepatutan
Pembelotan Saleh inilah yang diduga jadi pemicu utama balas dendam Houthi.
Simak video di atas! (*)
>