News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Erupsi Gunung Taal di Filipina

Berita Terkini Erupsi Gunung Taal, Warga Diminta Menjauh, Semua Hewan Mati di Pulau Ini

Penulis: Facundo Chrysnha Pradipha
Editor: bunga pradipta p
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Kondisi Gunung Taal- Berita terkini erupsi Gunung Taal, warga diminta menjauh karena gunung berapi di Filipina itu masih menunjukkan tanda-tanda erupsi lanjutan

Sekolah Diliburkan

Diberitakan Phil Star, Pemerintah meliburkan aktivitas pekeraan dan sekolah hari ini Selasa, 14 Januari, di Batangas.

Untuk diketahui, Batangas merupakan provinsi yang paling parah dilanda erupsi Gunung Api Taal.

Pekerjaan di Metro Manila dan Luzon Tengah akan dilanjutkan Selasa sementara pelajaran kelas di daerah diserahkan kepada kebijaksanaan pemerintah daerah.

"Seperti yang direkomendasikan oleh NDRRMC, penangguhan kelas di semua tingkatan dan pekerjaan di pemerintahan di Provinsi Batangas akan tetap berlaku besok sampai pengumuman selanjutnya dari LGU yang bersangkutan," tulis pernyataan dari Kantor Sekretaris Eksekutif.

"Pekerjaan di pemerintahan di NCR (Wilayah Ibu Kota Nasional) dan Wilayah 3 akan dilanjutkan besok.

Penangguhan kelas akan diserahkan kepada kebijaksanaan eksekutif lokal yang berada di posisi terbaik untuk menilai situasi di bidang tanggung jawab mereka."

(Tribunnews.com/Chrysnha)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini