Kalau Anda biasa tidur pada malam hari, maka hindari berkendara jarak jauh pada malam hari.
Namun jika terbiasa tidur pada siang hari, berkendara pada malam hari menurut Dr Andreas tidak masalah.
“Kemudian berhenti untuk stretching, baru lanjutkan perjalanan,” tutupnya.
Sebagian artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Apa Itu Microsleep dan Bahayanya Saat Berkendara"
(Tribunnews.com, Tiara Shelavie/Kompas.com, Sri Anindiati Nursastri)
BERITA REKOMENDASI