News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Konflik Rusia Vs Ukraina

Kantor Kepresidenan Ukraina Sebut Lebih dari 4.500 Orang Dievakuasi pada 9 April 2022

Penulis: Fitri Wulandari
Editor: Anita K Wardhani
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Relawan membantu penyelamat untuk menghilangkan gemuruh bangunan yang rusak di kota Borodianka, barat laut Kyiv, pada 7 April 2022, selama invasi militer Rusia diluncurkan di Ukraina. (Photo by Aleksey Filippov / AFP)

Laporan Wartawan Tribunnews, Fitri Wulandari

TRIBUNNEWS.COM, KIEV - Sebanyak 4.532 orang dievakuasi dari daerah berbahaya di Ukraina pada Sabtu kemarin, 9 April 2022.

Pernyataan ini disampaikan Wakil Kepala Kantor Presiden Ukraina Kyrylo Tymoshenko dalam saluran Telegramnya.

Dikutip dari laman Ukrinform, Minggu (10/4/2022), ia mencatat bahwa 3.233 orang mencapai Zaporizhzhia menggunakan transportasi mereka sendiri dari Polohy, Vasylivka, Berdiansk, Tokmak dan Melitopol, sedangkan 192 dari Mariupol.

Baca juga: Putin Tunjuk Komandan Baru untuk Pimpin Perang di Ukraina, AS: Demi Beri Kemajuan yang Nyata

Baca juga: Boris Johnson Beri Paket Baru Bantuan Keuangan ke Ukraina Selama Kunjungan ke Kiev

Sebanyak 529 orang diangkut menggunakan bus evakuasi dari Melitopol ke Zaporizhzhia, dan 578 dari Lysychansk, Severodonetsk, Rubizhne, Kreminna dan Popasna.

Sebelumnya, 10 koridor kemanusiaan untuk evakuasi warga sipil dijadwalkan pada Sabtu kemarin.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini