Menurut saluran berita lokal Louisiana, KTBS, Greg Lawson terlibat "perkelahian" dengan Garlington di tempat parkir mobil di sebuah pompa bensin.
Dokumen pengadilan, menyatakan Greg Lawson memaksa kendaraan Garlington keluar dari jalan raya.
Greg Lawson kemudian melepaskan tembakan, dikutip dari NBC News.
Ia kabur tepat sebelum juri memvonisnya bersalah atas percobaan pembunuhan dalam kasus yang berasal dari konfrontasi kekerasan dengan Seth Garlington.
FBI sebelumnya menawarkan hadiah $10.000 pada tahun 2007 untuk informasi apa pun tentang lokasi Greg Lawson.
(Tribunnews.com/Yunita Rahmayanti)
Berita lain terkait Amerika Serikat