Terakhir, terdapat pernyataan "Netanyahu memilih Koridor Philadelphia daripada pembebasan tawanan Anda."
Sebagai informasi koridor Philadelphia adalah zona penyangga demiliterisasi sepanjang 14 kilometer (8,69 mil) di sepanjang perbatasan antara Jalur Gaza dan Mesir, tetap menjadi salah satu titik kritis utama dalam negosiasi antara Israel dan Hamas.
(Tribunnews.com/Farrah Putri)
Artikel Lain Terkait Koridor Philadelphia, Netzarim, Netanyahu dan Yair Golan
BERITA REKOMENDASI