Hal itu dikarenakan dengan tertawa, kita bisa menghilangkan perasaan marah, kesal dan pikiran negatif di dalam diri kita.
6. Tertawa dapat membantu membakar kalori
Tertawa selama 15 menit setiap harinya mampu membantu tubuh membakar 10-40 kalori.
Saat tertawa, jantung dan otot-otot sekitar dada dan perut bekerja 10-20% lebih keras.
Energi yang dibutuhkan otot-otot tersebut tidak lain adalah berasal dari pembakaran kalori.
(Tribunnews.com/Kristina Wulandari)
BERITA REKOMENDASI