News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Jahe Terbukti Ampuh Atasi Rambut Rontok, Begini Cara Praktis Memakainya

Penulis: Anita K Wardhani
Editor: Willem Jonata
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi rambut rontok.

“Shampoo kita ini memang dia konsentrasinya itu menghentikan rontok,  menumbuhkan rambut baru. Dan disamping itu juga, kelebihan produk ini yang memang fungsinya juga, kami menggunakan bahan alamiahnya itu adalah menggunakan bahan jahe,” jelas Willy Salim, General Manager Arkatama Cakkavati Indonesia, pemegang brand O'Sweet.

Shampo ini untuk perawatan rambut, mulai dari mencegah kerontokan, menumbuhkan kembali rambut baru hingga mencegah ketombe.

Adapun O’Sweet Singapore Ginger Shampoo, memiliki beberapa keunggulan antara lain melembutkan dan menghaluskan rambut, memperkuat akar rambut, menstimulasi pertumbuhan rambut, menghilangkan ketombe, mencegah rambut kering, memperbaiki rambut rusak akibat bleach (coloring), mengontrol minyak dan memperlambat timbulnya uban rambut.

Lalu ada O’Sweet Singapore Daikin Conditioner, yang memiliki kelebihan antara lain menghaluskan rambut, memperbaiki rambut yang patah, kering & bercabang, menutrisi batang rambut, mengandung harum parfum Jo Malone Wild Bluebell yang bertahan hingga 72 jam, mengembalikan kelembaban rambut, menangkal radikal bebas (perlindungan anti aging) untuk rambut) - sinar UV matahari, asap polusi dan faktor eksternal perusak rambut, menyehatkan dan menguatkan batang rambut sehingga tidak mudah patah.

Selain itu, ada Essence Hair & Scalp Tonic 35ml yang memiliki beberapa fungsi antara lain melancarkan peredaran darah, menutrisi rambut, meningkatkan kekuatan rambut, mengurangi kerontokan dan kerusakan rambut, serta memiliki efek perlindungan pada rambut rusak.(Anita K Wardhani)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini