TRIBUNNEWS.COM - Realisasi penerimaan bea dan cukai di tahun 2017 ini sulit tercapai. Sampai November 2017, penerimaan bea cukai baru sekitar 75 persen dari target atau senilai Rp 144 triliun.
Meski baru 75 persen, Pemerintah percaya diri penerimaan ini tetap akan bertambah. Penerimaan negara sebenarnya naik di bulan Oktober sampai Desember.
Kenaikan ini dipengaruhi kontribusi dari cukai rokok yang selalu membeli pita cukai dengan tarif lama. Meski naik, hasilnya masih di bawah patokan pemerintah.(*)
BERITA REKOMENDASI