TRIBUNNEWS.COM - Kebakaran hebat terjadi di hutan Gili Lawa darat pada Rabu (1/8/2018).
Gili Lawa merupakan area yang termasuk dalam Kawasan Taman Nasional Komodo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT).
Sebanyak 10 hektar lahan padang rumput di area ini terbakar.
Meski api sudah berhasil dipadamkan, namun rupanya peristiwa ini masih menjadi perhatian publik.
Kondisi terakhir Gili Lawa sempat beredar di media sosial.
Dari foto yang beredar, terlihat padang sabana tersebut berwarna kehitaman akibat hangus dilalap api.
Arti Hujjatul Islam, Gelar yang Diberikan kepada Imam Al Ghazali dan Ibnu Taimiyah Ulama Besar Islam
Soal Bahasa Inggris Kelas 7 SMP Kurikulum Merdeka, Chapter 2 Unit 1 My Favorite Food Halaman 59 - 60