News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Suasana Beda Kongres PAN ke V, Analis Politik Nilai Zulkifli Hasan Berani 'Menentang' Amien Rais

Editor: Ananda Putri Octaviani
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Analis Politik, Andy Prayitno menilai Calon Ketua Umum Petahana Partai Amanat Nasional (PAN) dengan jelas 'menentang' tokoh senior Amien Rais.

TRIBUNNEWS.COM - Analis Politik, Andy Prayitno menilai Calon Ketua Umum Petahana Partai Amanat Nasional (PAN) dengan jelas 'menentang' tokoh senior Amien Rais.

Sedangkan, kini PAN tengah menggelar Kongres ke V untuk periode 2020-2025 di Kendari Sulawesi Tenggara.

Menurut Andy Prayitno, suasana kongres ke-V PAN agak berbeda dengan kongres-kongres sebelumnya.

• Apakah Amien Rais Masih Jadi God Father bagi PAN? Analis Politik Andy Prayitno Beri Komentar

"Kalau melihat kecenderungan Kongres PAN yang kelima di Kendari hari ini, suasana politiknya agak beda," kata Andy dikutip dari Kompas TV pada Selasa (11/2/2020).

Pasalnya, Amien Rais sudah mendukung satu di antara calon Ketua Umum (Ketum) PAN, Mulfahri Harahap.

Namun, Zulkifli Hasan (Zulhas) justru kembali mencalonkan diri sebagai ketum.

Sebelumnya, belum pernah ada ketum yang menjabat hingga lebih dari satu periode.

Zulhas 'PD' maju dengan bekal dukungan mayoritas DPD dan DPW.

"Misalnya Pak Amien yang memutuskan mendukung Mulfahri dan itu definitif."

"Pada saat yang bersamaan Zulhas berani menantang dalam arti karena dia merasa didukung oleh mayoritas oleh DPD dan DPW," kata Andy.

>>> Halaman Selanjutnya

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini