PUASA berarti:
Makan kenyang hanya satu kali dalam sehari.
Untuk yang biasa makan tiga kali sehari, dapat memilih:
• Kenyang, tak kenyang, tak kenyang.
• Tak kenyang, kenyang, tak kenyang.
• Tak kenyang, tak kenyang, kenyang.
Orang Katolik wajib berpantang pada hari Rabu Abu dan setiap hari Jumat sampai Jumat Suci.
Jadi hanya 7 hari selama masa Pra-Paskah.
BERITA REKOMENDASI
Yang wajib berpantang adalah semua orang katolik yang berusia empat belas (14) tahun ke atas.
PANTANG berarti:
• Pantang daging.
• Pantang rokok.
• Pantang garam.
• Pantang gula dan semua manisan seperti permen.