TRIBUNNEWS.COM - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) merilis peringatan dini cuaca di Indonesia untuk besok, Selasa (19/1/2021).
Terpantau sejumlah kabupaten/kota di 18 provinsi berpotensi mengalami cuaca ekstrem yakni hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang.
Berikut rincian peringatan dini cuaca ekstrem BMKG di Indonesia untuk besok, Selasa (19/1/2021), dikutip dari bmkg.go.id:
Baca juga: Peringatan Dini Cuaca Ekstrem BMKG 19 Januari 2021: Waspada Hujan Lebat di 18 Wilayah
ACEH
Aceh Tamiang, Langsa, Aceh Tenggara, Gayo Lues, Aceh Tenggara, Gayo Lues, Aceh Tengah, Bener Meriah, Aceh Selatan, Aceh Besar, Pidie, Pidie Jaya.
BALI
Jembrana, Buleleng, Badung, Karangasem, Bangli, Tabanan.
BENGKULU
Lebong, Bengkulu Selatan, Kaur.
DKI JAKARTA
Kepulauan Seribu, Jakarta Utara, Jakarta Pusat.
JAWA BARAT
Kota Bogor, Kabupaten dan Kota Bekasi, Kota Depok, Kabupaten Karawang, Kabupaten Purwakarta, Kabupaten Sukabumi, Kabupaten Bandung Barat, Kabupaten dan Kota Bandung, Kota Cimahi, Kota Sukabumi, Kabupaten Cianjur.
JAWA TENGAH