News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Prakiraan Cuaca

Prakiraan Cuaca BMKG Minggu, 24 Oktober 2021: 3 Kota Berpotensi Alami Hujan Petir

Penulis: Yohanes Liestyo Poerwoto
Editor: Arif Fajar Nasucha
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi hujan petir. BMKG Beri Peringatan Dini Hujan Petir dan Angin Kencang Terjadi di 13 Provinsi di Indonesia.

TRIBUNNEWS.COM - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika atau BMKG telah merilis prakiraan cuaca untuk besok Minggu (24/10/2021).

Laporan prakiraan cuaca tersebut memperkirakan terdapat tiga kota yang berpotensi mengalami hujan petir.

Kota yang dimaksud adalah Pontianak, Tarakan, dan Pekanbaru.

Sehingga diharapkan untuk masyarakat setempat agar berhati-hati ketika beraktivitas di luar rumah.

Baca juga: Peringatan Dini BMKG Besok Minggu 24 Oktober 2021: Daftar Kabupaten/Kota yang Alami Cuaca Ekstrem

Baca juga: Prakiraan Cuaca DKI Jakarta Besok Minggu, 24 Oktober 2021: Kepulauan Seribu Cerah Sepanjang Hari

Selain itu terdapat beberapa kota juga berpotensi mengalami hujan walaupun dengan intensitas yang lebih rendah yaitu Bengkulu, Semarang, Bandar Lampung, Manokwari, Padang, dan Medan.

Adapun kota yang tidak mengalami hujan sepanjang hari adalah Gorontalo, Surabaya, Banjarmasin, Samarinda, dan Kupang yang berpotensi akan cerah berawan berawan sepanjang hari.

Selengkapnya berikut adalah prakiraan cuaca 33 kota di Indonesia untuk besok, Minggu 24 Oktober 2021 dikutip dari bmkg.go.id.

1. Banda Aceh: berawan dari pagi sampai malam lalu cerah berawan di dini hari.

2. Denpasar: cerah berawan sepanjang hari.

3. Serang: cerah saat pagi, berawan ketika siang lalu cerah berawan hingga dini hari.

4. Bengkulu: berawan ketika pagi, hujan sedang dari siang sampai malam serta hujan ringan pada dini hari.

5. Yogyakarta: berawan dari pagi sampai malam lalu cerah berawan pada dini hari.

6. Jakarta Pusat: cerah berawan ketika pagi, malam, dan dini hari serta berawan saat siang.

7. Gorontalo: cerah berawan sepanjang hari.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini