News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Hari Batik Nasional

Fakta Hari Batik Nasional yang Diperingati Tiap Tanggal 2 Oktober, Kenali Asal-usul dan Sejarahnya

Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Sri Juliati
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi orang yang sedang membatik - Inilah fakta tentang Hari Batik Nasional, yang kini diperingati tiap tanggal 2 Oktober, simak asal-usul dan sejarah singkatnya berikut ini.

TRIBUNNEWS.COMĀ - Simak fakta menarik tentang peringatan Hari Batik Nasional di Indonesia.

Hari Batik Nasional diperingati setiap satu tahun sekali oleh masyarakat Indonesia, yaitu tiap tanggal 2 Oktober.

Perayaan Hari Batik Nasional, bisa menjadi momen bagi masyarakat untuk lebih mengenal dan mencintai batik.

Hari Batik dapat dirayakan dengan berbagai cara, mulai dari penggunaan kain atau pakaian batik pada saat Hari Batik Nasional, hingga pagelaran pameran motif-motif batik di berbagai daerah.

Peringatan Hari Batik sebelumnya telah melewati proses perjalanan yang sangat panjang.

Ada fakta-fakta menarik di balik peringatan Hari Batik yang belum banyak diketahui oleh masyarakat luas.

Baca juga: Kumpulan Link Twibbon Hari Batik Nasional 2022 Terbaru, Serta Cara Buat dan Bagikan di Media Sosial

Fakta-fakta Hari Batik Nasional

1. Batik diperkenalkan ke Dunia Pertama Kali oleh Presiden Kedua RI, Soeharto

Motif batik asli Indonesia, ternyata sudah sejak lama telah diperkenalkan kepada dunia.

Presiden Kedua RI, Soeharto adalah orang pertama yang mengenalkan batik kepada dunia.

Soeharto sering menghadiri PBB dengan menggunakan pakaian yang bermotif batik.

Mengutip dari Kemenkumham.go.id, ia juga memberikan batik sebagai oleh-oleh untuk para tamu negara.

Ini menjadi salah satu cara untuk mengenalkan batik ke negara-negara lain.

Baca juga: Kumpulan Link Twibbon Hari Batik Nasional 2022 Terbaru, Serta Cara Buat dan Bagikan di Media Sosial

2. Batik Diakui oleh UNESCO sebagai Warisan Budaya Tak Benda

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini