News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Partai Golkar dan Dinamikanya

Sosok Kakak-Adik di Kepengurusan Golkar 2024-2029, Agus Gumiwang dan Galih Kartasasmita

Penulis: Pravitri Retno Widyastuti
Editor: Whiesa Daniswara
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Galih Kartasasmita bersama sang kakak, Agus Gumiwang Kartasasmita, saat pelantikan anggota DPR RI periode 2024-2029 pada 1 Oktober lalu. Keduanya masuk kepengurusan Golkar 2024-2029.

Ia lagi-lagi ditunjuk menjadi Menteri Perindustrian untuk Kabinet Merah Putih 2024-2029 era Presiden Prabowo Subianto.

Selain sebagai politisi, AGK juga merupakan seorang pengusaha.

AGK pernah menjabat sebagai Presiden Direktur PT Agumar Eka dan Komisaris PT Asiana Lintas Development.

Harta Kekayaan Agus Gumiwang Kartasasmita

AGK termasuk memiliki kekayaan yang fantastis. Dalam Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) per 31 Desember 2023, ia tercatat mempunyai harta lebih dari Rp286 miliar.

Tetapi, jumlah itu berkurang menjadi Rp197.538.748.706, karena ia memiliki utang sebesar Rp89.070.840.650.

Penyumbang terbesar harta kekayaan AGK berasal dari aset harta lainnya yang mencapai lebih dari 176 miliar.

Baca juga: Perbandingan Susunan Pengurus DPP Golkar Periode 2024-2029 dan 2019-2024: Nama-nama yang Tersingkir

Sementara itu, AGK tercatat memiliki 10 aset properti yang tersebar di Jakarta, Bali, Tangerang Selatan, dan Bogor.

Ia juga mempunyai dua mobil yang nilainya sebesar Rp1,45 miliar.

Berikut rincian harta kekayaan AGK, dikutip dari elhkpn.kpk.go.id:

II. DATA HARTA

A. TANAH DAN BANGUNAN Rp. 64.682.875.000

  1. Tanah Seluas 456 m2 di KAB / KOTA KOTA JAKARTA SELATAN , HASIL SENDIRI Rp. 20.986.488.000
  2. Tanah Seluas 3260 m2 di KAB / KOTA GIANYAR, HASIL SENDIRI Rp. 176.040.000
  3. Tanah Seluas 25300 m2 di KAB / KOTA GIANYAR, HASIL SENDIRI Rp. 1.012.000.000
  4. Tanah dan Bangunan Seluas 444 m2/295 m2 di KAB / KOTA KOTA JAKARTA SELATAN , HASIL SENDIRI Rp. 16.519.947.000
  5. Tanah dan Bangunan Seluas 1053 m2/250 m2 di KAB / KOTA KOTA TANGERANG SELATAN, HASIL SENDIRI Rp. 2.731.000.000
  6. Bangunan Seluas 191 m2 di KAB / KOTA KOTA JAKARTA SELATAN , HASIL SENDIRI Rp. 9.550.000.000
  7. Bangunan Seluas 167 m2 di KAB / KOTA KOTA JAKARTA SELATAN , HASIL SENDIRI Rp. 8.350.000.000
  8. Tanah dan Bangunan Seluas 200 m2/194 m2 di KAB / KOTA KOTA JAKARTA SELATAN , HASIL SENDIRI Rp. 2.692.400.000
  9. Tanah Seluas 107 m2 di KAB / KOTA BOGOR, HASIL SENDIRI Rp. 965.000.000
  10. Tanah Seluas 73 m2 di KAB / KOTA KOTA JAKARTA PUSAT , HASIL SENDIRI Rp. 1.700.000.000

B. ALAT TRANSPORTASI DAN MESIN Rp. 1.450.000.000

  1. MOBIL, MITSUBISHI PJ SP24LDAKAR-H4X4 Tahun 2019, HASIL SENDIRI Rp. 400.000.000
  2. MOBIL, TOYOTA BZ4X Tahun 2022, HASIL SENDIRI Rp. 1.050.000.000

C. HARTA BERGERAK LAINNYA Rp. 12.368.752.000

D. SURAT BERHARGA Rp. 21.029.790.000

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini