News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Jenis-jenis Gerhana Matahari: Sebagian, Cicin, hingga Total

Penulis: Muhammad Renald Shiftanto
Editor: Garudea Prabawati
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustrasi Gerhana Matahari.

Gerhana Matahari Cincin adalah ketika cahaya Matahari tertutupi Bulan, namun Bulan tak cukup besar untuk menutupi seluruhnya.

Jadi lah, cahaya matahari terlihat seperti piringan atau cincin.

ILUSTRASI gerhana matahari - (abuaaliyah.com)

3. Gerhana Matahari Total

Fenomena ini terjadi ketika bulan benar-benar menutupi seluruh cahaya matahari.

Posisi Bumi, Bulan, dan Matahari saat Gerhana Matahari Total membentuk sebuah garis lurus.

Bulan bisa menutupi seluruh sinar Matahari adalah karena Bulan berada di titik terdekat dengan Bumi.

Rangkaian proses terjadinya gerhana matahari total (GMT) terpantau dari kawasan Pantai Manggar dan Pantai Kilang Mandiri, Balikpapan, Kalimantan Timur, Rabu (9/3/2016). Cuaca cerah Kota Balikpapan menjadikan GMT bisa dinikmati oleh warga dan turis asing selama 1 menit 15 detik. TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN (TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN)

4. Gerhana Matahari Hibrida

Janis ini merupakan Gerhana Matahari yang memiliki gerhana berbeda.

Ada dua gerhana yang berlangsung, yakni cincin dan total.

Jenis ini juga merupakan Gerhana Matahari yang paling langka.

Gerhana jenis ini bisa terjadi dalam satu waktu dan terjadi secara berurutan.

(Tribunnews.com, Renald)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini