Tak sedikit orang gila yang pernah ditangani Aslinda, akhirnya kembali normal. Beberapa diantaranya kemudian menjadi relawan untuk membantu orang gila lainnya yang sedang ditangani di rumah rehabilitasi sosial.
“Ada yang bantu mengurus orang gila, ada yang bantu masak,” katanya.
Aslinda mengaku sudah melayani lebih dari 20 orang gila selama bertugas di sana. Orang gila ini ditampung di rumah rehabilitasi sebelum dibawa ke rumah sakit jiwa di Tarakan.
Sebagian orang gila ini merupakan penduduk lokal sementara sisanya berasal dari Malaysia.
Soal & Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 SMA Halaman 116 : Menemukan Arti Kosakata dengan KBBI
Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Hal 101: Apa arti kosakata 'Mantra' dengan menggunakan KBBI?