News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Jatuh dari Pohon Cemara, Nenek Empat Cucu Ini Patah Tulang Leher

Editor: Eko Sutriyanto
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Ilustras Pohon cemara. Pohon cemara milik keluarga Simarmata di Jl Pemasyarakatan No 41 Helvetia Raya, Medan bertunaskan menyerupai bentuk bintang

Lantas tetangganya menceritakan peristiwa itu pada anak sulung Dangin.

"Saya lagi di pasar dapat telepon dari tetangga kalau ibu dibawa ke puskesmas. Saya langsung pergi kesana bawa belanjaan saya," ujar Jero.

Puskesmas Sangau mengatakan tak mampu menangani Dangin dan menyarankan untuk dibawa ke RSUD Bangli, yang kemudian merujuknya ke RS Sanglah pada malam hari.

Jero mengaku kondisi ibunya masih lemah dan shock.

Seluruh tubuhnya juga tak mampu ia digerakkan.

Ibunya hanya bisa disuapi pisang karena tak mampu mengunyah dan menelan.

Nenek Dangin yang sudah memiliki empat cucu tersebut harus menjalani rawat inap selama beberapa hari, hingga kondisinya kembali pulih. 

Selama mendapatkan perawatan, Dangin menggunakan jalur umum karena tidak memiliki BPJS.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini