News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kronologis Perwira Polisi di Riau Terluka Disabet Badik, Pelakunya Tewas Ditembak

Editor: Dewi Agustina
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

ilustrasi tembak pistol

Kronologis Penangkapan

Pada hari Senin tanggal 19 Agustus 2019 sekira pukul 20.30 WIB.

Kanit Reskrim Polsek Keritang Ipda Hendrizal dan Kanit Intelkam Ipda I Gusti Putu beserta 3 orang personel Polsek Keritang melakukan penangkapan terhadap Hendri di Jalan Suka Damai Dusun Takwa Desa Kotabaru Seberida, Kecamatan Keritang.

Sesampainya di TKP ditemukan pelaku yang sedang memegang badik kecil bersarung putih.

Setelah dilakukan mediasi untuk menyerahkan diri, pelaku mengeluarkan badik dari sarungnya dan dalam keadaan terhunus.

Lalu Kanit Reskrim Ipda Hendrizal melakukan tindakan represif dengan cara memberikan hitungan sampai dengan hitungan ketiga lalu mengeluarkan tembakan peringatan ke udara.

Seketika itu juga pelaku menyerang Kanit Reskrim Ipda Hendrizal dengan sebilah badik yang ada di tangannya.

Lalu Kanit Reskrim Ipda Hendrizal mengalami luka robek di bagian siku sebelah kiri dan luka tusukan di bagian punggung sebelah kiri.

Ilustrasi. (pixabay)

Kemudian Kanit Reskrim menembak pelaku sehingga serpihan peluru mengenai sipir sehingga mengalami luka pada perut bagian bawah.

Pelaku Hendri mengalami luka tembak.

Selanjutnya Kanit Reskrim Polsek Keritang beserta pelaku langsung dibawa ke Puskesmas Kotabaru Seberida untuk dilakukan perawatan dan penyelidikan lebih lanjut.

Setelah dilakukan perawatan di Puskesmas Kotabaru Seberida, pelaku meninggal dunia.

Sebelumnya, seorang perwira polisi ditikam warga di Riau hingga masuk rumah sakit, dan pelaku akhirnya tewas.

Penikaman dilakukan oleh seorang warga yang diketahui bernama Hendri tersebut terjadi setelah keduanya terlibat cek cok di Parit 1 Desa Kota Baru.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini