News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Bayi 14 Bulan yang Kecanduan Kopi Akhirnya Diberi Susu, Jika Susu Habis, Akan Diberi Air Putih

Penulis: Tiara Shelavie
Editor: Sri Juliati
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Setelah Viral dan Dikritik Publik, Bocah Pecandu Kopi di Polewali Akhirnya Beradaptasi Minum Susu dan Makan Biskuit

Bayi 14 Bulan yang Kecanduan Kopi Akhirnya Diberi Susu, Jika Susu Habis, Akan Diberi Air Putih

TRIBUNNEWS.COM - Bayi 14 bulan asal Polewali Mandar yang viral karena diberi minum kopi oleh orang tuanya akhirnya mulai dibiasakan minum susu.

Bantuan banyak berdatangan setelah kisah Khadijah Haura (14 bulan) viral karena diberi minum kopi oleh orang tuanya sebagai pengganti susu.

Dilansir Kompas.com, selain susu, Khadijah juga diberi biskuit sebagai makanan pendamping.

Ibu Khadijah, Anita, berjanji tidak akan lagi memberikan anaknya kopi meski sang anak merengek jika tidak diberi kopi.

“Saya berusaha menyuguhi susu dan makanan pendamping seperti biskuit biar dia bisa melupakan kebiasaan minum kopi,” jelas Anita kepada Kompas.com, Kamis (19/9/2019).

Setelah Viral dan Dikritik Publik, Bocah Pecandu Kopi di Polewali Akhirnya Beradaptasi Minum Susu dan Makan Biskuit (KOMPAS.COM/JUNAEDI)

Baca: Bayi 14 Bulan di Polewali Mandar Diberi Minum Kopi, Sang Ibu Mengaku Tak Bisa Beli Susu

Baca: Gempa M 6,0 Kembali Guncang Tuban Jawa Timur Siang Ini, Terasa hingga Jogja, Solo, dan Bali

Namun, Anita tetap berusaha membujuk anaknya agar terbiasa tanpa kopi.

Jika nantinya susu habis, Anita akan memberikan anaknya air putih.

Anita sudah menerima banyak masukan dari berbagai pihak yang mengatakan bahwa kopi tidak baik bagi kesehatan bayi.

Kepala Dinas Kesehatan Polewali Mandar, Suaib Nawawi mengatakan, minimnya pengetahuan tentang pola asuh anak menjadi penyebaba Khadijah diberi minum kopi oleh orangtuanya.

Pada anak seusia Khadijah, sangat buruk jika mengonsumsi kopi.

Gejala yang bisa dirasakan salah satunya adalah gangguan saraf hingga bisa menyebakan bocah mengalami osteoporosis.

Berikut fakta-fakta bayi 14 bulan diberi minum kopi sebagai pengganti susu seperti yang dihimpun dari Kompas.com.

1. Pekerjaan Orang Tua Khadijah

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini