News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Kasus Perselingkuhannya Merembet ke Politik, JAK Dilengserkan dari Wakil Ketua DPRD Sulut

Editor: Hendra Gunawan
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

James Arthur Kojongian (JAK) memberikan keterangan usai memberi klarifikasi ke Badan Kehormatan DPRD Sulut, Senin (01/02/2021) dan Michaela Elsiana Paruntu

"Yang bersangkutan juga tidak diberi kesempatan membela diri hanya klarifikasi," kata dia.

Selain itu, BK meminta pendapat ahli profesional, sayangnya proses di BK harusnya rahasia, namun saksi ahli berdiri di podium konfrensi pers dan mengungkap pendapatnya tersebut ke media.

Rasky juga menyayangkan soal keputusan pemecatan JAK diserahkan ke Partai Golkar,

namun DPRD menggelar paripurna, padahal seharusnya kalau diserahkan ke Partai Golkar, menjadi ranah Partai Golkar

"Sanksi ini sangat politis, kalau keputusan BK memberhentikan dari Anggota Dewan kenapa diserahkan lagi ke partai Golkar," kata dia

Rasky menilai, ada dua putusan di sini satu keputusan disahkan DPRD dan satu putusan dibuat opini politis

"Ini yang rancu. Sekali lagi kita tidak ingin mempengaruhi hasil Keputusan," katanya.

Michaela memaafkan

Kisah perselingkuhan Wakil Ketua DPRD Sulawesi Utara, James Arthur Kojongian (JAK) yang mobilnya dihadang istri berakhir.

James Arthur Kojongian, Michaela Elsiana Paruntu dan sosok bernama Angel (istimewa)

Sang istri Michaela Paruntu kini memaafkan kesalahan suaminya.

Kondisi rumah tangga Wakil Ketua DPRD Sulawesi Utara, James Arthur Kojongian (JAK) dengan sang istri Michaela Paruntu menjadi sorotan publik.

Pasalnya, aksi Michaela hadang mobil suami yang bersama selingkuhannya viral di media sosial.

Drama perselingkuhan anggota dewan ini makin menyorot perhatian lantaran pengakuan Angel Sepang di publik.

Ternyata hubungan JAK dengan Angel Sepang sudah terjalin lama.

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini