News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

Tabrak Santri Hingga Meninggal, Sopir Truk di Banda Aceh Akhirnya Menyerahkan Diri ke Polisi

Editor: Dewi Agustina
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Relawan PMI Kota Banda Aceh dan petugas kepolisian mengevakuasi jenazah korban, seorang santri yang meninggal kecelakaan di Jalan pocut Bare, Banda Aceh, setelah bersenggolan dengan truk, Selasa (11/1/2022).

Kasat Lantas Polresta Banda Aceh menyebutkan dalam kasus kecelakaan lalu lintas itu pelaku melanggar Pasal 312 UU Nomor 22 tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan dengan ancaman hukuman 3 tahun penjara atau denda paling banyak Rp 75 juta.

Hasil rekaman CCTV memperlihatkan truk yang terlibat kecelakaan (tabrak lari) di Jalan Pocut Baren, Banda Aceh, Selasa (11/1/2022). (For Serambinews.com)

Kompol Yasnil mengatakan bahwa AL, sopir truk tersebut bermaksud berhenti pascakejadian kecelakaan itu.

Pelaku AL sudah menepikan truk yang dikemudikan ke sisi jalan.

Tapi begitu melihat warga semakin ramai di lokasi kejadian, sehingga sopir truk itu pun panik.

"Tersangka AL khawatir untuk berhenti, takut diamuk massa, sehingga langsung melanjutkan jalan," terang Kompol Yasnil mengutip keterangan AL yang kini diamankan di Polresta Banda Aceh. (mir)

Artikel ini telah tayang di SerambiNews.com dengan judul Pelaku Kecelakaan Renggut Nyawa Santri Menyerahkan Diri, Khawatir Diamuk Massa

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini