News

Bisnis

Super Skor

Sport

Seleb

Lifestyle

Travel

Lifestyle

Tribunners

Video

Tribunners

Kilas Kementerian

Images

5 Fakta Perampokan di Pelalawan: Pelaku Berkaus Polisi, Karyawati Menjerit, Uang Rp70 Juta Raib

Penulis: Endra Kurniawan
Editor: Suci BangunDS
AA

Text Sizes

Medium

Large

Larger

Tangkap layar video viral perampokan di Kabupaten Pelalawan, Riau.

TRIBUNNEWS.COM - Berikut fakta-fakta perampokan yang terjadi di Kabupaten Pelalawan, Riau.

Diketahui lokasi perampokan menyasar satu agen BRI Link di Kecamatan Pangkalan Kerinci, Kabupaten Pelalawan.

Pelaku beraksi seorang diri mengancam korban dengan senjata tajam.

Polisi dari jajaran Polres Pelalawan masih melakukan perburuan kepada pelaku.

1. Video viral

Berdasarkan penelusuran Tribunnews.com, video yang memperlihatkan detik-detik kejadian viral di media sosial.

Video ramai setelah diunggah sejumlah akun Instagram, seperti @fakta.indo.

Pada awal rekaman tampak suasana di BRI Link, Minggu (11/8/2024) pukul 20.30 WIB.

Saat itu, ada dua karyawati sedang bertugas di balik meja.

Tiba-tiba datang seorang pria berkaus Polantas masuk ruangan.

Ia menutupi wajahnya menggunakan helm berwarna merah.

Pria tersebut, langsung mengancam karyawati dengan senjata tajam.

Sadar dirinya dirampok, kedua karyawati menjerit ketakutan.

Pelaku kemudian mengasak bungkusan warna hitam yang berisi uang sebelum akhirnya meninggalkan lokasi.

Baca juga: Pengamen Jadi Korban Perampokan di Kembangan Jakbar, Leher dan Tangannya Ditusuk Badik

2. Soal kaus polisi

Kapolres Pelalawan, AKBP Afrizal Asri SIK membenarkan pakaian yang dikenakan pelaku saat merampok adalah kaus polisi dari satuan lalu lintas.

Halaman
12
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda

Berita Populer

Berita Terkini