Bek kiri Nuno Tavares telah membuat awal yang sensasional di klub barunya, dengan memberikan lima asis dalam pertandingan Serie A sejauh ini.
Hanya Bukayo Saka (tujuh) yang mencatatkan jumlah asis lebih banyak di lima liga top Eropa musim ini.
Dengan sejumlah pemain yang absen, Juventus mungkin harus menerima hasil satu poin lagi, saat Lazio terlihat menuju ke arah yang benar dan telah mencetak banyak gol musim ini.
Satu poin akan membuat kedua tim tetap menjaga jarak dengan sang penentu klasemen Serie A.
Jadi, raihan satu poin pun tampaknya akan sama-sama membuat kedua tim merasa puas. Diprediksi laga akan berakhir seri.
Direct Points
- Juventus gagal menang di 3 laga kandang terakhir
- Vlahovic kejar rekor gol beruntun di 4 laga
- Tavarez keranjingan bikin assists
Juventus vs Lazio
Bikin Lagi Vlahovic!
Dusan Vlahovic
* Kejar rekor pribadi cetak gol dalam 4 laga beruntun untuk Juventus
** Cetak 6 gol dari 7 kali duel kontra Lazio di Serie A
Nuno Tavares
* Bikin sensasi cetak 5 assists dari 5 laga di Serie A musim ini
** Hanya kalah oleh Bukayo Saka (7 assists ) di 5 liga top Eropa
Serie A
Pekan ke-8
Stadion Allianz, Turin
Minggu (20/10) dini hari
S-M-M-S-M
Juventus 4-2-3-1
Di Gregorio; Savona, Kalulu, Gatti, Cabal; Locatelli, Thuram; Cambiaso, Yildiz, Mbangula; Vlahovic
M-M-M-M-K
Lazio 4-2-3-1
Provedel; Marusic, Gila, Romagnoli, Tavares; Rovella, Guendouzi; Isaksen, Dia, Zaccagni; Castellanos
Kans menang
Juventus 47,971 persen
Lazio 26,02%
Seri 26,9%
Head to Head
Main 77
Juventus menang 42
Lazio menang 20
Seri 15
4 Duel Terakhir
24/04/24 Lazio 2 - 1 Juventus
03/04/24 Juventus 2 - 0 Lazio
31/03/24 Lazio 1 - 0 Juventus
16/09/23 Juventus 3 - 1 Lazio
(Tribunnews/den)